Isi Artikel Utama
Abstrak
Judul ini diangkat peneliti berdasarkan Perlunya kesadaran atas perkembangan bahasa anak di kelompok B TK KembangJati Karangpawitan Garut. hal ini bisa dilihat dari cara guru mengajar yang monoton, guru mengalami kesulitan untuk menentukan metode dan media pembelajaran yang tepat Terhadap anak didik. masalah dalam penelitian ini adalah apakah dengan metode (TPR) dapat meningkatkan kemampuan bahasa Sunda anak. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kemampuan bahasa Sunda pada kelompok B TK Kembang Jati Garut dengan penerapan metode Total Physical Response (TPR). Metode Penelitian yang digunakan yaitu Penelitian Tindakan Kelas (PTK) kualititatif deskripsi. Subjek penelitiannya seluruh peserta didik kelompok B di TK Kembang Jati Karangpawitan Garut yang berjumlah 26 orang anak. Objek penelitiannya yaitu tentang penerapan metode Total Physical Response (TPR) yang diterapkan oleh guru untuk meningkatkan kemampuan bahasa Sunda anak. Prosedur penelitian tindakan kelas terdiri dari dua siklus dengan empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. setiap siklus terdiri dari tiga petemuan. Kemudian teknik pengumpulan data, observasi, wawancara dan studi dokumentasi. hasil penelitian menunjukan kemampuan bahasa Sunda peserta didik dikelompok B TK Kembang Jati sebelum diterapkannya (TPR) persentase yang dicapai 42% dikategorikan belum berkembang. dan Setelah (TPR) dilaksanakan, persentase yang dihasilkan mencapai 94% dikategorikan “berkembang sesuai harapan” dan “berkembang sangat baik”.
Kata Kunci: Bahasa Sunda, Metode Total Physical Response (TPR), Peningkatan
Kata Kunci
Rincian Artikel
Hak Cipta (c) 2022 Anaking - Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.
Referensi
- Astutik, Yuli, and Choirun Nisak Aulina. “METODE TOTAL PHYSICAL RESPONSE (TPR) PADA PENGAJARAN BAHASA INGGRIS SISWA TAMAN KANAK-KANAK.” Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra 17, no. 2 (January 17, 2018): 200.
- Buhaira. “Peningkatan Kemampauan Berhitung Anak Usia Dini Melalui Permainan Kantong Stik Berhitung Kelompok A Di Taman Kanak-Kanak Islam Terpadu Mutiara Hati Simpang III Sipin Kecamatan Kota Baru Kota Jambi” (2020): 1–109. http://repository.uinjambi.ac.id/6323/1/Skripsi Buhaira TRA.161995 .pdf.
- djajadi, Muhammad. Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Arti Bumi Intaran, 2019.
- Kementrian Pendidikan Nasional RI. “Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini No 137 Tahun 2014.” Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia (2014): 1–76. https://portaldik.id/assets/upload/peraturan/PERMEN KEMENDIKBUD Nomor 137 Tahun 2014 STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI.pdf.
- Marlia. “Penggunaan Bahasa Sunda Di Lingkungan Keluarga Sebagai Upaya Konservasi Budaya” 1, no. 2 (2021): 93–102.
- Risdayah, Enok. Budaya Sunda Persfektif Islam. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2021.
- Sofialina, A R I, and N U R Hanifah. “IMPLEMENTASI METODE TOTAL PHYSICAL RESPONSE ( TPR ) DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS ANAK USIA DINI DI TK KHALIFAH PURWOKERTO” (2020).
Referensi
Astutik, Yuli, and Choirun Nisak Aulina. “METODE TOTAL PHYSICAL RESPONSE (TPR) PADA PENGAJARAN BAHASA INGGRIS SISWA TAMAN KANAK-KANAK.” Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra 17, no. 2 (January 17, 2018): 200.
Buhaira. “Peningkatan Kemampauan Berhitung Anak Usia Dini Melalui Permainan Kantong Stik Berhitung Kelompok A Di Taman Kanak-Kanak Islam Terpadu Mutiara Hati Simpang III Sipin Kecamatan Kota Baru Kota Jambi” (2020): 1–109. http://repository.uinjambi.ac.id/6323/1/Skripsi Buhaira TRA.161995 .pdf.
djajadi, Muhammad. Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Arti Bumi Intaran, 2019.
Kementrian Pendidikan Nasional RI. “Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini No 137 Tahun 2014.” Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia (2014): 1–76. https://portaldik.id/assets/upload/peraturan/PERMEN KEMENDIKBUD Nomor 137 Tahun 2014 STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI.pdf.
Marlia. “Penggunaan Bahasa Sunda Di Lingkungan Keluarga Sebagai Upaya Konservasi Budaya” 1, no. 2 (2021): 93–102.
Risdayah, Enok. Budaya Sunda Persfektif Islam. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2021.
Sofialina, A R I, and N U R Hanifah. “IMPLEMENTASI METODE TOTAL PHYSICAL RESPONSE ( TPR ) DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS ANAK USIA DINI DI TK KHALIFAH PURWOKERTO” (2020).